Selamat Datang di Tar-Q
Selamat datang di website kami Lembaga Kursus Tar-Q, Pertama Terakreditasi Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Non Formal Tempat Anda dan Keluarga Belajar al-Quran, mulai dari membaca, menghafal dan memahaminya hingga al-Quran menjadi mindset kehidupan sebagai muslim, pokoknya MANTABe.. Mudah Andal Terjangkau dan Berkah..
Tentang Kami
Selamat datang di Website Resmi LK Tar-Q (Lembaga Kursus) Tarbiyat al-Quran, salah satu lembaga pembinaan al-Quran & Studi Islam yang berdiri sejak 1 Mei 2010, dan telah mengokohkan eksistensi kelembagaannya sebagai pusat pembinaan Al Quran dan Studi Islam melalui program-program yang digulirkan.
Lembaga ini berada dibawah naungan legalitas Yayasan Tarbiyat al-Quran Imaamuna dan telah terdaftar pada Dinas Sosial dan Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat sebagai Lembaga Kursus (LK) Tar-Q.

Mahir Membaca Al-Qur'an
Pra Tahsin 3 Level Tahsin 4 Level Tahsin Lanjutan.

Mahir Menghafal Al-Qur'an
Tahfidz Anak Tahfidz Dewasa

Mahir Memahami Al-Qur'an
Pra Bahasa Arab Bahasa Arab
BSi 7 6 9 2 2 2 5 5 5 9
📊Laporan Wakaf Melalui Uang – Januari 2026
💰Sisa Wakaf melalui uang untuk Pembebasan Lahan: Rp405.000.000.- dari Target Rp3.000.000.000.-
💰Sisa Wakaf melalui uang untuk Pembangunan: Rp450.512.000.- dari Target Rp900.000.000.-
📈Total Sisa Wakaf yang belum Terselesaikan: Rp 855.512.000.- dari Target: Rp 3.900.000.000.-
